Langkah Mudah untuk Membuat American Risoles Pedas/ Risol Mayo Anti Gagal

American Risoles Pedas/ Risol Mayo

Lagi mencari ide Langkah Mudah untuk Membuat American Risoles Pedas/ Risol Mayo Anti Gagal yang unik?, Bagaimana Membuat American Risoles Pedas/ Risol Mayo, Lezat Sekali memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya Anda. orang-orang memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di ponsel untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan wawasan. nah kali ini saya akan sharing tutorial cara memasak Cara Gampang Membuat American Risoles Pedas/ Risol Mayo yang Bisa Manjain Lidah untuk membuatnya memang susah-susah gampang. Kalau keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal American Risoles Pedas/ Risol Mayo yang enak harusnya sih punya aroma dan cita rasa yang dapat memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari American Risoles Pedas/ Risol Mayo, pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menghidangkannya. Tidak usah pusing jika hendak menyiapkan American Risoles Pedas/ Risol Mayo yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat menjadi suguhan istimewa. Next adalah gambar berkaitan dengan American Risoles Pedas/ Risol Mayo yang bisa kalian jadikan ide.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat American Risoles Pedas/ Risol Mayo adalah 20pcs wajan20cm. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, siapkan American Risoles Pedas/ Risol Mayo sendiri di rumah. Tetap berbahan sederhana, hidangan ini dapat memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda dapat menyiapkan American Risoles Pedas/ Risol Mayo memakai 21 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.

Baca Juga

Ini aku bikin 2 resep berbeda, sama2 enak lembut kulitnya, empuk, tapi aku share 1 resep ini dulu.. resep ini menurutku, kulitnya lembut bgt jd gampang robek, jd harus hati2, jgn sampai kulitnya ada pori2 bolong, karena isian akan bocor. Saat sudah diisi jgn di taruh bertumpuk, harus 1 per satu, jika ditindih, risol dibawahnya penyet.
Jika terlanjur bolong besar atau robek, tambal lagi dgn adonan kulit. Karenanya sisakan bahan adonan sedikit untuk cadangan ada bocor, sobek, bolong.
Jadi lebih cepatnya, saat buat kulit, lgsg isi, jika ada yg bolong lgsg ditambal.

Bisa dicoba ya,ini beneran empuk kalo dijual harganya pasti diatas rata2, karena rasa gak bohong, ada harga ada rasa. Pas bgt skrg ramadhan, Risol ini menjadi menu ifthar yg bikin buka puasa jadi tambah hangat di rumah.


Source: @yeti_titi
Tapi aku modif sedikit, takaran air dan minyak. Dan rasanya pedas

Bismillah
Jawaban minggu ke-4
#RamadanCamp_Misi4
#PostingBareng
Minggu ke-10
#PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan dalam menyiapkan American Risoles Pedas/ Risol Mayo:

  1. Bahan Kulit:
  2. 250 gr terigu serbaguna (me:segitiga biru)
  3. 2 sdm tp tapioka
  4. 2 sdm susu bubuk (me:dancow)
  5. 600 ml air
  6. 100 ml minyak sayur
  7. 1 btr telur
  8. 1 sdt garam
  9. Isian (dicampur)
  10. 5 bh sosis sedang (me:bernardi horepack)
  11. 20 gr margarin untk tumis sosis
  12. 100 gr keju cheddar (me: kraft all in)
  13. 3 btr telur (direbus)
  14. 150 gr mayonaise (me:gourmet)
  15. 100 gr saus sambal (me:ABC sambal asli)
  16. Baluran kulit:
  17. 2 btr putih telur
  18. 250 gr tepung roti/panir
  19. Lem kulit:
  20. 2 sdm terigu
  21. 50 ml air

Cara untuk membuat American Risoles Pedas/ Risol Mayo

  1. Siapkan bahan2. Telur direbus lalu di potong kecil2, sosis dipotong2 korek api lalu ditumis sbntr pake mentega, keju dipotong kecil2 korek api.
  2. Masukkan ke wadah,satukan. Lalu tuang mayonaise dan saos sambal, campur rata.
  3. Kemudian buat adonan kulit. Campur semua bahan kulit menggunakan ballon whisk atau mixer, biar cepat. Lalu saring agar halus. Tekstur encer ya.
  4. Buat kulit, harus menggunakan wajan anti lengket, jd kerjanya cepat,Api kecil jika wajan sudah panas. Kalo kepanasan kulit jadi jerawatan. Saya pakai wajan ukuran 20 cm. Ambil 1 sendok sayur, tuang, goyangkan agar merata. Boleh lgsg diisi, atau bikin kulit sampai selesai.
  5. Isi kulit dgn isian 1 sdm lebih, lipat amplop dilem agar rapat, sampai selesai.
  6. Baluri risol dgn putih telur, lalu gulingkan ke tepung roti dgn cpt agar tertutup semua. Simpan di kulkas 20 menit, agar baluran set menggigit dgn baik, tdk berudul panirnya. Untuk stock, taruh di wadah, taruh di freezer.
  7. Goreng di minyak panas, dan kecilkan apinya ke sedang, balik HANYA SEKALI. Sebaiknya Gunakan pan frypan yg lebar 30cm karena minyak sedang mahal, pake metode shallow fry: minyak tdl terlalu penuh, namun lapisan setengah risol terendam. Jadi deh..

Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara menyiapkan American Risoles Pedas/ Risol Mayo yang bisa Anda praktikkan di rumah. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel