Cara Gampang Membuat Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken yang Menggugah Selera

Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken

Anda sedang mencari inspirasi Resep Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken yang Enak yang unik?, Resep Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken, Lezat Sekali memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh sebagian orang disekitar kita mungkin salah satunya kamu. para netizen memang sudah terbiasa menggunakan internet di HP untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan ide. Dipostingan Kali ini saya akan membagikan tutorial cara membuat Resep Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken Anti Gagal untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken yang enak selayaknya memiliki aroma dan rasa yang dapat memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken, mulai dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menyajikannya. Tak perlu pusing kalau ingin menyiapkan Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu jadi sajian istimewa. Selanjutnya adalah gambar seputar Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken yang dapat Anda jadikan contoh.

Nah, kali ini kita coba, yuk, ciptakan Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken sendiri di rumah. Tetap berbahan yang sederhana, hidangan ini bisa memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda bisa menyiapkan Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken memakai 11 bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam menyiapkan hidangannya.

Minggu,31 Oktober 2021
Assalamualaikum...

Dari dulu sebenernya pengen bgt bikin ayam model ala Korea gini, cuma kendala dibahan yg saya gk pernah ada stoknya didapur. Ya contohnya saus Gochujang๐Ÿ˜€ dan bahan ala Korea lainnya.

Tapi Alhamdulillah sekarang saya Nemu resep yg super simple, bahan-bahan nya bener2 mudah, tanpa saus Gochujang tanpa bahan yg sulit udah bisa bikin ayam saus pedas ala-ala korea donk. Senengnya...,cara bikinnyapun gampang bgt. Dan rasanya ASLI ini beneran Wenakkk poll, sensasi Asam pedes manisnya bikin nagih! Apalagi dimakan sama Nasi Anget...beeehhhhh Nikmatnya!!


Oya saya juga suka bgt deh sama tepung bumbu putih Kobe๐Ÿ’—, bener-bener bikin masak jadi lebih praktis dan enak. Source resep inipun juga dari dapur kobe Thanks @dapurkobe๐Ÿ˜Š๐Ÿ’•
#CookpadIndonesia
#TemanSetiapMomen
#MasakItuSaya
#BagikanInspirasimu

Baca Juga

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam pembuatan Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken:

  1. 250 gr Daging Ayam
  2. 1 Bungkus Tepung Bumbu Putih Kobe (5-7 Sdm)
  3. Bahan Saus Pedas Korea :
  4. 3 Sdm Saus Tomat/Saus Sambal
  5. 2 Sdm Madu
  6. 1 Sdm Perasan Air jeruk nipis
  7. 3 Siung bawang putih (Haluskan)
  8. 2 sdt bubuk cabe / Tingkat pedasnya sesuai selera
  9. 100 ml Air
  10. Secukupnya Biji Wijen Putih Sanggrai (untuk taburan)
  11. Secukupnya Daun bawang (Iris-iris)untuk taburan juga,boleh skip

Langkah-langkah membuat Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken

  1. Siapkan semua bahannya.
  2. Potong-potong ayam dan cuci bersih, lalu siapkan secukupnya tepung bumbu putih Kobe taruh diwadah saya pakai 5-7 Sdm, kemudian ayam yg masih kondisi basah setelah dicuci,langsung aja balurkan kedalam tepung bumbu putih Kobe sampai merata sembari sedikit ditekan-tekan / dicubit-cubit agar tepung lebih menempel.
  3. Panaskan secukupnya minyak goreng dan goreng ayam yg sudah dibaluri tepung bumbu putih Kobe tadi sampai matang warna kecokelatan, angkat dan tiriskan,lalu sisihkan dulu.
  4. Lanjut bikin saus pedas koreanya, panaskan sedikit minyak goreng lalu masukkan bawang putih yg sudah dihaluskan, tumis sampai harum dan layu, kemudian masukkan saus tomat,madu,bubuk cabe, perasan air jeruk nipis dan air. Aduk-aduk rata dan masak sampai air menyusut dan mengental.
  5. Baru terakhir masukkan ayam gorengnya tadi, aduk sampai tercampur rata sampai ayam terselimuti sausnya. Jangan lupa koreksi rasa. Matikan api kompor dan sajikan dengan taburan biji wijen putih Sanggrai dan irisan daun bawang. Hemm...wenakk poll,pedesnya bikin nagihh! Mantap.๐Ÿ‘๐Ÿ˜‹

Bagaimana? Mudah bukan? Itulah cara membuat Ayam Saus Pedas Korea (AYAM DRAKOR) Spicy Korean Fried Chicken yang bisa Anda lakukan di rumah. Selamat mencoba!

Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel