Resep Tuna lemon pedas Anti Gagal
Anda sedang mencari inspirasi Langkah Mudah untuk Membuat Tuna lemon pedas yang Menggugah Selera yang unik?, Bagaimana Menyiapkan Tuna lemon pedas, Lezat Sekali memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya sobat. para netizen memang telah terbiasa menggunakan internet di HP untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan ide. Dipostingan Kali ini saya akan sharing langkah-langkah cara menyajikan Langkah Mudah untuk Menyiapkan Tuna lemon pedas yang Lezat Sekali untuk menyiapkannya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tuna lemon pedas yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang bisa memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tuna lemon pedas, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing jika hendak menyiapkan Tuna lemon pedas yang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu jadi sajian istimewa. Seterusnya merupakan gambar seputar Tuna lemon pedas yang dapat Anda jadikan ide.
Di bawah ini ada beberapa tips dan trik praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah Tuna lemon pedas yang siap dikreasikan. Anda bisa membuat Tuna lemon pedas memakai 23 jenis bahan dan 5 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam menyiapkan hidangannya.
Tuna salah satu ikan favorit kluarga. Pengolahannya tdk ribet, bisa dgoreng, dpanggang, tumis, bs jg dkuah...😀. Tp kali ini pingin olahan tuna yg ada pedes2 & asemnya...🤤😁
Baca Juga
Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan untuk menyiapkan Tuna lemon pedas:
- 300 gr ikan tuna
- Bahan rendaman ikan :
- /+1sdm air lemon(utk kucuran ikan)
- Sejumput garam
- 4 sdm tepung bumbu serbaguna
- 1 btr putih telur/1btr telur utuh uk kecil(sy manfaatkan pth tlr
- /+75ml air dingin
- Bahan baluran:
- 2 sdm tepung bumbu serba guna
- 1 gelas blimbing munjung tepung terigu
- 1/2 sdt baking powder
- Bahan saus :
- 1 siung bawang putih uk besar geprek cincang halus
- 3 sdm minyak kelapa (menyesuaikan bnynya cabe)
- Selera cabe merah kriting & rawit merah, blender halus
- 2 sdt air lemon
- 2 sdt gula pasir, kurang bs dtambah
- Secukupnya lada hitam tumbuk kasar
- Secukupnya oregano
- 1,5 sdm saus tiram
- 1,5 sdm kecap manis
- /+ 125ml air
- Sedikit garam jk perlu
Langkah-langkah membuat Tuna lemon pedas
- Cuci tuna bwh kran. Potong setebal 0,5cm. Tambahkan sejumput garam & Kucuri secukupnya air lemon.
- Tambahkan tepung serbaguna, putih telur & air, aduk rata (agak dremas). Sisihkan, biarkan bbrp saat.
- Panaskan minyak utk menggoreng. Campur bahan baluran, ambil bbpr potong tuna, baluri (dgn agak dremas & cubit). Goreng dgn api sdng & dbalik sekali sj. Lakukan sampai tuna habis
- Goreng dgn api sdng, balik sekali sj. Lakukan sampai tuna habis.
- Buat saus : panaskan minyak tumis bawang putih dampai wangi. Tambahkan cabe aduk, sampai cabe tdk langu/ berminyak. Masukkan air & semua bhn saus aduk rata. Biarkan mendidih & agak susut, cek rasa. Masukkan ikannya aduk rata, taburi oregano, aduk, cek rasa lg, kl perlu garam tambshkan, aduk sampe air kering. Semakin lama memanaskanny semkin asin. Angkat. Sajikan
Terima kasih telah membaca resep yang kami tampilkan di halaman ini. Harapan kami, olahan Tuna lemon pedas yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang enak untuk keluarga/teman maupun menjadi ide dalam berbisnis kuliner. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!