Resep Nasi Bakar Ayam Pedas, Bisa Manjain Lidah
Sedang mencari inspirasi Resep Nasi Bakar Ayam Pedas Anti Gagal yang unik?, Resep Nasi Bakar Ayam Pedas yang Bikin Ngiler memang akhir-akhir ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya kamu. para netizen memang sudah terbiasa mamnfaatkan internet di gadget untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan wawasan. nah kali ini saya akan sharing langkah-langkah cara memasak Cara Gampang Membuat Nasi Bakar Ayam Pedas, Bikin Ngiler untuk membuatnya memang tidak susah dan tidak juga mudah. Kalau salah mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan bahkan tidak sedap. Padahal Nasi Bakar Ayam Pedas yang enak seharusnya memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Ada beberapa hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Nasi Bakar Ayam Pedas, mulai dari jenis bahan, kemudian pemilihan bahan segar, sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Tak perlu pusing kalau mau menyiapkan Nasi Bakar Ayam Pedas yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan istimewa. Next merupakan gambar seputar Nasi Bakar Ayam Pedas yang bisa kalian jadikan contoh.
Nah, kali ini kita coba, yuk, ciptakan Nasi Bakar Ayam Pedas sendiri di rumah. Tetap dengan bahan sederhana, hidangan ini dapat memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuhmu sekeluarga. Anda dapat menyiapkan Nasi Bakar Ayam Pedas menggunakan 19 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini langkah-langkah untuk membuat hidangannya.
Baca Juga
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan dalam pembuatan Nasi Bakar Ayam Pedas:
- 500 gr dada ayam
- 1 ikat kemangi, petiki daunnya saja
- 50 gr cabe merah, potong-potong
- 10 buah cabe rawit merah, potong-potong
- 8 butir bawang merah, potong-potong
- 3 siung bawang putih, potong-potong
- 1 batang sereh, memarkan, potong-potong
- 2 lembar daun jeruk, sobek-sobek
- 2 lembar daun salam
- Secukupnya gula jawa, garam dan kaldu bubuk rasa ayam
- Secukupnya minyak untuk menumis
- Sedikit air
- Nasi:
- 3 cup beras pandan wangi (cup bawaan magic com), cuci bersih
- 3 sdm santan instan
- Secukupnya air, sesuai garis ukuran di panci magic com (600 ml)
- 1 1/4 sdt garam halus (sendok takar)
- 1 batang sereh, memarkan, potong-potong
- 2 lembar daun salam
Langkah-langkah membuat Nasi Bakar Ayam Pedas
- MEMBUAT NASI. Campur semua bahan nasi lalu aduk rata. Masak menggunakan magic com hingga matang. Biarkan hingga beberapa saat lalu aduk rata. Biarkan hingga nasi tanak.
- MEMBUAT AYAM SUWIR. Masukkan dada ayam ke dalam sebuah panci. Tambahkan bawang merah, bawang putih, dan jahe yang sudah diiris tipis-tipis. Masukkan juga secukupnya ketumbar bubuk, kunyit bubuk, gula pasir, garam dan kaldu bubuk. Tambahkan secukupnya air lalu rebus hingga ayam matang dan bumbu meresap. Tiriskan ayam, biarkan hingga dingin lalu suwir-suwir.
- MEMBUAT ISIAN. Tuang secukupnya minyak ke dalam wajan, tunggu hingga minyak panas. Masukkan potongan bawang merah, bawang putih, cabe merah dan cabe rawit. Tumis hingga layu. Matikan api. Masukkan ke dalam chopper lalu proses hingga agak halus.
- Masukkan kembali bumbu halus ke dalam wajan yang sudah dipanaskan. Tambahkan daun jeruk, daun salam dan sereh. Tumis hingga matang dan harum. Beri sedikit air, gula, garam dan kaldu bubuk. Aduk rata. Masukkan suwiran ayam, aduk rata dan masak hingga meresap dan kuah habis. Sesaat sebelum dimatikan, masukkan daun kemangi lalu aduk rata. Matikan api.
- PENYELESAIAN. Ambil 2 lembar daun pisang, ambil secukupnya nasi lalu rapihkan. Beri secukupny bahan isian di atasnya. Bungkus lalu semat kedua ujungnya dengan lidi/tusuk gigi.
- Bakar sebentar diatas pan hingga daun kecokelatan dan harum.
- Siap disajikan.
Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara menyiapkan Nasi Bakar Ayam Pedas yang bisa Anda praktikkan di rumah. Selamat mencoba!